Terimakasih telah berkunjung ke forum Kediri. Untuk masuk sebagai member silahkan daftar dulu dengan memasukkan email dan password( dikolom bawah ini).
Pendaftaran ini tanpa konfirmasi email, kami hargai waktu anda.

Jika anda sebagai member silahkan LOGIN.
Terimakasih telah berkunjung ke forum Kediri. Untuk masuk sebagai member silahkan daftar dulu dengan memasukkan email dan password( dikolom bawah ini).
Pendaftaran ini tanpa konfirmasi email, kami hargai waktu anda.

Jika anda sebagai member silahkan LOGIN.
Would you like to react to this message? Create an account in a few clicks or log in to continue.



 
IndeksPencarianLatest imagesPendaftaranLogin
Latest topics
» PROMO CUCI GUDANG SAMSUNG S6 EDGE BM ORIGINAL.
TAnaman berguna sbg OBAT I_icon_minitimeSat 12 Dec 2015, 11:03 am by ardi88

» DISTRIBUTOR PENJUALAN IPHONE 6s Plus BM ORIGINAL.
TAnaman berguna sbg OBAT I_icon_minitimeTue 27 Oct 2015, 2:46 pm by ardi88

» Promo Ramadhan dan Idul fitri 1436 H SALE 50% Hand
TAnaman berguna sbg OBAT I_icon_minitimeTue 30 Jun 2015, 12:00 am by ardi88

» PROMO Ramadhan handphone BM original.
TAnaman berguna sbg OBAT I_icon_minitimeTue 23 Jun 2015, 2:50 am by ardi88

» PROMO CUCI GUDANG SAMSUNG GALAXY S6 & IPHONE 6.
TAnaman berguna sbg OBAT I_icon_minitimeMon 20 Apr 2015, 6:48 pm by ardi88

» PROMO CUCI GUDANG SAMSUNG GALAXY S6 & IPHONE 6.
TAnaman berguna sbg OBAT I_icon_minitimeMon 20 Apr 2015, 6:45 pm by ardi88

» Distributor Handphone black market
TAnaman berguna sbg OBAT I_icon_minitimeFri 27 Feb 2015, 5:02 pm by ardi88

» Software Pendidikan, Keuangan, Kesehatan
TAnaman berguna sbg OBAT I_icon_minitimeWed 03 Dec 2014, 3:55 pm by itbrain2014

» DI JUAL Ps 3/4 & Handphone SAMSUNG NOTE 4 IPHONE 6
TAnaman berguna sbg OBAT I_icon_minitimeMon 01 Dec 2014, 10:12 am by ardi88

» DI JUAL SAMSUNG GALAXY S5 SAMSUNG NOTE 4, IPHONE 6
TAnaman berguna sbg OBAT I_icon_minitimeMon 01 Dec 2014, 10:00 am by ardi88

» DI JUAL SAMSUNG GALAXY S5 SAMSUNG NOTE 4, IPHONE 6
TAnaman berguna sbg OBAT I_icon_minitimeMon 01 Dec 2014, 9:51 am by ardi88

» DI JUAL SAMSUNG GALAXY S5 & SAMSUNG NOTE 4, IPHONE
TAnaman berguna sbg OBAT I_icon_minitimeMon 01 Dec 2014, 9:43 am by ardi88

» Coba belajar HACk web site yuk mudah....???
TAnaman berguna sbg OBAT I_icon_minitimeTue 09 Sep 2014, 11:43 pm by toya

» Ini buat yg mao beli2 online gratisssss
TAnaman berguna sbg OBAT I_icon_minitimeTue 09 Sep 2014, 11:40 pm by toya

» [www.ichindo.com] Supplier Baju Anak & Dewasa
TAnaman berguna sbg OBAT I_icon_minitimeThu 21 Aug 2014, 10:15 am by ichindo.com

WAH SUDAH LAKU 50rb/2bulan call: 085649003001 murah GAN
Photobucket

LAPTOP, CCTV, DVR & KOMPUTER

laptop, komputer,Instalasi CCTV,hardisk, LCD led, Sparepart komptr..hub. 085649003001



TANAH + BANGUNAN

JUAL CEPAT , Balowerti II/42b KDR ,cocok untuk Rumah tinggal /gudang/parkir luas SHM L=415m2, Hub.: Bu IS 085856800900


PASANG IKLAN 50RB; 2 BULAN TAMPIL DISINI..BIAR "WAH SUDAH LAKU "


Photobucket




 

 TAnaman berguna sbg OBAT

Go down 
2 posters
PengirimMessage
wahyu




Posting : 58
Location : lombok
Points : 5576
Reputasi : 7
Join date: : 14.01.09

TAnaman berguna sbg OBAT Empty
PostSubyek: TAnaman berguna sbg OBAT   TAnaman berguna sbg OBAT I_icon_minitimeSat 28 Feb 2009, 2:57 pm

Nah ini beberapa tanaman keluarga maksudnya berfungsi untuk obat jika mendadak kita btuh kan ..:

1. Darah Tinggi ( I )
Bahan :
- Bawang putih 3 siung, yang kulitnya agak kecoklatan
Pembuatan : -
Pemakaian :
- Makan bawang putih mentah, setiap pagi siang dan malam.

2. Darah Tinggi ( II )
Bahan :
- Buah belimbing setengah masak 1 buah
Pembuatan :
- Belimbing dicuci diparut diperas dan disaring
Pemakaian :
- Diminum sehari dua kali setiap minum ½ gelas.

3. Darah Tinggi ( III )
Bahan :
- Daun suji/pandan betawi 10 lembar, air masak 5 sendok makan.
Pembuatan :
- Daun suji ditumbuk kemudian tambah air 5 sendok makan, peras, saring.
Pemakaian :
- Minum pagi dan sore hari sampai terasa enak.

4. Darah Tinggi ( IV )
Bahan :
- Daun seledri 1 genggam.
Pembuatan :
- Ditumbuk, diperas, disaring.
Pemakaian :
- Diminum pagi dan sore hari.

5. Hepatitis ( I )
Bahan :
- Kunyit / kunir 2 jari, kencur 1 jari, butrowali 3 sendok the, bawang merah 2 butir, daun simbukan 1 genggam.
Pembuatan :
- Bahan ditumbuk jadi satu, seduh menjadi satu gelas.
Pemakaian :
- Minum sehari 3 kali, selama seminggu, bila sudah kronis bisa sampai satu bulan.

6. Hepatitis ( II )
Bahan :
- Buah sukun 1 buah.
Pembuatan :
- Sukun dipotong menjadi 4-6, direbus dengan air 3 liter, sampai mendidih, didinginkan
Pemakaian :
- Minum sebanyak-banyaknya sampai terasa enak.

7. Hepatitis ( III )
Bahan :
- Meniran segar 60 gram.
Pembuatan :
- Rebus dengan 3 gelas air sampai tinggal 1,5 gelas
Pemakaian :
- Minum setiap hari 3 kali 0,5 gelas.

8. Kencing Batu ( I )
Bahan :
- Telur ayam kampung 1 butir, kelapa muda 1 butir, kelapa muda hijau dilubangi, kuning telur dikocok.
Pembuatan :
- Dimasukkan dalam kelapa muda, dikocok sampai rata.
Pemakaian :
- Air kelapa diminum dengan sedotan, sehari 1 butir.

9. Kencing batu ( II )
Bahan :
- Daun kumis kucing 10 lbr, daun keji beling 15 lbr, daun ngokilo 9 lbr, meniran 7 batang.
Pembuatan :
- Rebus semua bahan selama 15 menit, setelah dingin disaring
Pemakaian :
- Minum setiap hari 2 kali 1 gelas selama satu minggu.

10.Kencing batu ( III )
Bahan :
- Daun kumis kucing 30 lbr, air 2 gelas
Pembuatan :
- Rebus daun kumis kucing dg 2 gelas air sampai tinggal ½ gelas, dinginkan
Pemakaian :
- Minum setiap pagi


11.Kencing manis ( I )
Bahan :
- Buah lamtoro / petai cina yang sudah kering.
Pembuatan :
- Biji petai cina/lamtoro disangrai sampai kehitaman lalu ditumbuk sampai
halus seperti kopi bubuk.
Pemakaian :
- Seduh seperti membuat kopi ±1 sendok teh, minum setiap pagi dan sore.

12.Kencing manis ( II )
Bahan :
- Batang dan daun tapak dara 15 gram, air 2 gelas
Pembuatan :
- Rebus bahan sampai air tinggal 1 gelas.
Pemakaian :
- Minum tiap pagi satu gelas.

13.Kencing manis ( III )
Bahan :
- Lidah buaya 1 batang, air 3 gelas.
Pembuatan :
- Potong-potong lidah buaya, rebus dg 3 gelas air sampai tinggal 1½ gelas
Pemakaian :
- Minum sehari 3 kali ½ gelas.

14.Reumatik ( I )
Bahan :
- Daun singkong 5 lembar, kapur sirih secukupnya.
Pembuatan :
- Daun singkong dan kapur sirih dilembutkan
Pemakaian :
- Gosokkan pada bagian tubuh yang sakit.

15.Reumatik ( II )
Bahan :
- Daun sosor bebek 4 lbr, adas 1 sdt, pulosari 1 jari, gula merah, air 3 gelas
Pembuatan :
- Rebus bahan tersebut hingga tinggal ¾ nya, dinginkan lalu saring.
Pemakaian :
- Minum setiap hari 3 kali ¾ gelas.

16. Batuk Pilek ( I )
Bahan :
- Jeruk nipis 1 bh, minyak kayu putih, kapur sirih
Pembuatan :
- Jeruk nipis diperas, air taruh di cawan tambahkan minyak kayu putih, kapur sirih, diaduk sampai rata
Pemakaian :
- Gosokkan pada bagian tubuh yang sakit.

17. Batuk Pilek ( II )
Bahan :
- Kencur 2 jari, garam secukupnya
Pembuatan :
- Kencur diparut, tambah sedikit garam tambahkan ¾ cangkir air masak
peras dan disaring.
Pemakaian :
- Diminum 2 kali sehari satu ramuan

18. Batuk Kering
Bahan :
- Lobak segar 8 buah, gula secukupnya.
Pembuatan :
- Lobak diparut, gula dihaluskan, dicampur diamkan semalam peras dan saring.
Pemakaian :
- Minum sekaligus

19.Batuk Berlendir (I)
Bahan :
- Daun saga segar 2 genggam, kencur 1 jari, madu 2 sendok makan.
Pembuatan :
- Kencur dicuci diiris, ditambah daun saga, direbus dengan 3 gelas air,
hingga tinggal separuhnya, saring dan tambah madu.
Pemakaian :
- Diminum 3 kali sehari

20.Batuk Berlendir (II)
Bahan :
- Jeruk nipis 1 buah, madu atau kecap secukupnya.
Pembuatan :
- Jeruk nipis diperas ditambahkan kecap atau madu.
Pemakaian :
- Diminum apabila batuk.



21.Sakit Panas pada Anak
Bahan :
- Bawang merah 3 butir
Pembuatan :
- Bawang merah dicuci dan dilumatkan
Pemakaian :
- Lumurkan ketubuh anak terutama ubun-ubun, ketiak dan leher.

22.Sakit Panas Anak dan Dewasa
Bahan :
- Daun pegagan segar 1 genggam, adas 3 butir, kulit pulosari 1pt, bawang merah 1 butir
Pembuatan :
- Direbus dengan 3 cangkir air sampai tinggal 1 cangkir.
Pemakaian :
- Diminum : dewasa 1 cangkir, anak-anak ½ cangkir.

23.Sakit Kepala (I)
Bahan :
- Jahe 2 jari, bangle 2 jari
Pembuatan :
- Bahan dicuci kemudian diparut
Pemakaian :
- Ramuan dilumurkan di dahi, pelipis dan tengkuk.

24.Sakit Kepala (II)
Bahan :
- Ketumbar 1 sendok the, air panas ½ cangkir, madu 1 sendok tanah.
Pembuatan :
- Ketumbar dihaluskan, diseduh dengan ½ cangkir air tambah madu.
Pemakaian :
- Minum 2 kali ½ cangkir.

25.Sakit Kepala (III)
Bahan :
- Jahe 1 jari, gula merah secukupnya.
Pembuatan :
- Jahe dibersihkan, dibakar, dimemarkan, diseduh dengan air panas 1 gelas dan tambahkan gula merah secukupnya.
Pemakaian :
- Diminum saat hangat, sehari 2 kali satu gelas, pagi dan sore @ 1 sdt.

26.Nyeri Uluhati dan Mual
Bahan :
- Kunyit 3 jari, daun sirih 2 lembar, garam secukupnya, gula secukupnya
Pembuatan :
- Kunyit dicuci, diiris dan direbus bersama bahan lain dengan 3 gelas air selama 20 menit
Pemakaian :
- Diminum 3 kali sehari

27.Mual
Bahan :
- Kulit manggis ½ buah, air 1 gelas.
Pembuatan :
- Bahan dididihkan selama 15 menit.
Pemakaian :
- Diminum bila terasa mual.

28.Perut Kembung
Bahan :
- Biji kedawung 10 biji
Pembuatan :
- Biji kedawung disangrai kemudian ditumbuk hingga berbentuk serbuk,
kemudian serbuk diseduh dengan 1 gelas air panas, seperti membuat kopi,
tambahkan gula secukupnya.
Pemakaian :
- Diminum sehari satu kali.

29.Perut Mulas dan Mencret (I)
Bahan :
- Gambir 1 biji, kunyit ½ jari, air 1 gelas.
Pembuatan :
- Kunyit diiris-iris ditambah gambir yang sudah ditumbuk, kemudian dididihkan hingga tinggal ½ gelas.
Pemakaian :
- Diminum 3 kali sehari 5 sendok makan.

30. Perut Mulas dan Mencret (II)
Bahan :
- Daun jambu biji muda 1 genggam, adas 5 butir, pulosari 2 jari, air 2 cangkir.
Pembuatan :
- Bahan dibersihkan dipotong-potong dididihkan sampai tinggal 1 cangkir.
Pemakaian :
- Diminum sehari 2 kali, ½ cangkir.
Kembali Ke Atas Go down
Yuni




Posting : 26
Location : KEDIRI
Points : 5579
Reputasi : 0
Join date: : 23.12.08

TAnaman berguna sbg OBAT Empty
PostSubyek: Re: TAnaman berguna sbg OBAT   TAnaman berguna sbg OBAT I_icon_minitimeSat 28 Feb 2009, 3:13 pm

Sangat berguna mas TQ
Kembali Ke Atas Go down
 
TAnaman berguna sbg OBAT
Kembali Ke Atas 
Halaman 1 dari 1
 Similar topics
-
» bagi yang berminat tanaman palem
» Obat Herbal Thibbun Nabawi
» Herbal/Obat Segala Jenis Penyakit
» Obat Herbal Thibbun Nabawi Pengobatan Sunnah Nabi

Permissions in this forum:Anda tidak dapat menjawab topik
 :: KEDIRi Serba-serbi :: Kesehatan dan pola hidup-
Navigasi: